Logo ITC dibuat oleh Muh. Riansyah
ITC adalah singkatan dari
Information Technology Club. sebuah ordibasis akademik yang bergerak di bidang Teknologi Informasi dan dibawahi
langsung oleh sekbid 9 " Teknologi Informasi dan Komunikasi
Aktivitas
ITC mengadakan pertemuan 2 kali dalam seminggu biasanya
hari jumat
dan sabtu, tapi jika ada pemberitahuan mendadak biasanya di adakan pada waktu tertentu. Berhubung ITC adalah ordibasis akademik maka kegiatan utamanya adalah share
ilmu pengetahuan
Adapun mengenai materi ITC mencakup :
1. Tehnik Dasar Komputer
2. Bahasa Pemrograman
3. Visual Basic
4. Desain Visual
5. Perfilman
5. Perfilman
Aktivitas lain ITC juga meliputi :
1. Menerbitkan Buletin Siswa setiap 3 kali/ 3 bulan
2. Mengelola Printer bekerjasama dengan Kopsis
3. Mengelola akun Media Sosial SMAN 4 Kendari seperti Blog, Official Account Line, Instagram, Youtube dan Twitter.
4. Mendesain logo ordibasis
5. Mengadakan Bazar Instalasi setiap tahun yang kegiatannya terdiri atas menginstallkan windows, game, anime dan film
6. Mengikuti seminar tentang IT, mengikuti lomba - lomba IT serta mengurus dan belajar di Lab. Komputer sekolah.
1. Menerbitkan Buletin Siswa setiap 3 kali/ 3 bulan
2. Mengelola Printer bekerjasama dengan Kopsis
3. Mengelola akun Media Sosial SMAN 4 Kendari seperti Blog, Official Account Line, Instagram, Youtube dan Twitter.
4. Mendesain logo ordibasis
5. Mengadakan Bazar Instalasi setiap tahun yang kegiatannya terdiri atas menginstallkan windows, game, anime dan film
6. Mengikuti seminar tentang IT, mengikuti lomba - lomba IT serta mengurus dan belajar di Lab. Komputer sekolah.
Masa Bakti 2010-2011 Masa
Bakti 2011-2012
Sekbid 9 : Arief Rachman Halid Sekbid
9.1 : Sitti Fadillah Umayah
Ketua : Muh. Riansyah Sekbid
9.2 : Aspian Achban
Ketua
: Reyga Sabara
Masa Bakti 2012-2013 Masa
Bakti 2013-2014
Sekbid 9.1 : Annisa Fitriani Sekbid
9.1 : Zaitun Nakhira
Sekbid 9.2 : Muhammad Darfianto Sekbid
9.2 : Hidayat Eka Putra
Ketua : Mukmin Sekbid
9.3 : Asa Ashariyah M.
Ketua
: Ficram
Masa Bakti 2014-2015 Masa
Bakti 2015-2016
Sekbid 9.1 : Puji Meilani Usman Sekbid
9.1 :Silmasari Ayu Safilda
Sekbid 9.2 : Fauzi Wiyono Sekbid
9.2 : Agung Rio Buditama
Sekbid 9.3 : Djody Riktian Sekbid 9.3:Alfan Tri Dharmawan
Ketua : Alfath Aprianka Ketua
: Ahmad Zacky Makarim
Masa Bakti 2016-2017 Masa Bakti 2017-2018
Sekbid 9.1 : Ima Aprilia Sekbid 9.1 : Salsabilla Junarlin
Sekbid 9.2 : Fauzan Adi Cakti Sekbid 9.2 : Muhammad Fakhri
Sekbid 9.3 : Andi Hartono Sekbid 9.3 : Faizal Cahya
Ketua : Wahyu Mardian Ketua : Alfian Yudisurya
PRESTASI
-
2nd Winner of
Robot Competition in Pro Evolution Robot Soccer (PERS) 2012
-
2nd Winner of Documentary Film Competition in Scientific
Student Competition MRC FK UNHALU 2012
-
2nd Winner of Computer Olympiad in Olimpiade Sains
Kabupaten 2102
-
Juara 2 Pra OSN Kota bidang Komputer tahun 2013
-
Juara 1 LCT Komputer UHO tahun 2014
-
Juara 2 Lomba Robotik SMAN 1 Kendari tahun 2014
-
Harapan 1 Lomba Microsoft Indotec tahun 2014
-
Juara Umum, Juara 1, Juara Desain Mekatronika terbaik
-
Juara 1 Lomba Desain Poster CSR Se-Sulawesi Tenggara
tahun 2016
-
Juara 3 Lomba Desain Poster CSR Se-Sulawesi Tenggara
tahun 2016
-
Juara 1 Lomba Short Movie IDT UHO tahun 2016
-
Juara 3 Lomba Short Movie IDT UHO tahun 2016
-
Meraih Medali Perak dalam ajang OSN Komputer tahun 2016
di Palembang.
- Juara 1 Lomba Desain Poster ajang APEx tahun 2017
- Juara 1 Lomba Desain Poster ajang Festifal Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) Tingkat Provinsi tahun 2017
- Juara 2 Lomba Film Dokumenter ajang DISSORDERNES 2018 UGM Tingkat Nasional tahun 2018
- Juara 1 Lomba Desain Poster ajang APEx tahun 2017
- Juara 1 Lomba Desain Poster ajang Festifal Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) Tingkat Provinsi tahun 2017
- Juara 2 Lomba Film Dokumenter ajang DISSORDERNES 2018 UGM Tingkat Nasional tahun 2018
Anak IT itu gaul. Gabung di ordibasis ini tidak
akan bosan karena disini tidak hanya fokus untuk belajar belajar dan belajar.
Tapi di ITC kadang juga asik asikkan, misalnya kalau ada waktu kosong kami
selalu bermain game online bersama, nonton film dan anime bersama di sekret,
bertukar infotmasi IT terkini. Gabung di ordibasis ini tidak harus punya laptop
atau notebook, berhubung teknologi sudah berkembang pesat, kami selalu belajar
menggunakan LCD sekolah atau belajar bersama pembina di Lab. Komputer sekolah.
Member ITC bukan cuman ada laki-laki tapi perempuan juga ada karena perempuan
juga bisa menggali bakat dalam bidang IT seperti mendesain, menggambar,
menginstall bahkan bermain game.